PJ Walikota Langsa Beri Dukungan untuk Promosi FUAD IAIN Langsa
Kota Langsa - Empat mahasiswa Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) IAIN Langsa bertemu dengan Penjabat (PJ) Walikota Langsa, Dr. Syaridin, S.Pd, M.Pd, di kediamannya pada Senin (27/01/2025). Read More
Humas Fuad IAIN Langsa Ikuti Penguatan Kapasitas SDM Bersama Kepala Biro Humas Kemenag RI
Langsa – Humas Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (Fuad) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Langsa turut serta dalam kegiatan Penguatan Kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM) Humas yang Read More